Selasa, 28 Juni 2022

Penyebab Kakak Cemburu Pada Adik Yang Baru Lahir

 

Karena kehadiran adik yang baru, biasanya akan  menimbulkan, rasa cemburu pada kakaknya. Apalagi kalau,  jarak usia antara adik dan kakak tidak jauh. Terkadang  orangtua akan bingung, karena anak menjadi cengeng, dan tidak mau berinteraksi dengan adiknya.


Kakak Cemburu Pada Adik Yang Baru Lahir

Umumnya, rasa cemburu timbul,  karena anak merasa perhatian dan kasih saying,  dari orang tua terbagi.

 Berikut, beberapa indikasi,  kakak merasa cemburu atas kehadiran adiknya, antara lain:

1.Anak menjadi cengeng dan rewel,  karena mencari perhatian.

2.Anak Menjadi pendiam, serta tidak mau berinteraksi .

3.Anak sering marah-marah, tanpa penyebab yang jelas.

4.Menunjukan sikap bermusuhan, pada adiknya dan orangtua.

5.Anak melakukan tindakan destruktif, seperti melempar, memecahkan, atau merusak barang.

6.Menjadi lebih sering bermain di luar rumah, dan terlihat tidak betah di rumah.

 Berikut berbagai faktor ,yang dapat menjadi alas an, dari rasa cemburu kakak, antara lain:

 1.Terlalu Memanjakan Kakak.

Kalau terlalu memanjakan kakak, sebelum adiknya lahir bisa jadi alasannya. Hal ini bisa disebabkan karena, anak pertama merasa mendapat perhatian yang lebih dari orangtua. Dan ketika adiknya lahir, hal ini menimbulkan persaingan, untuk mendapatkan kasih sayang dari orangtua.

 2.Orangtua Tidak  Mengajarkan Berbagi.

Kecemburuan kakak, dengan kehadiran adik baru, akan dianggap sebagai ancaman. Selain harus berbagi kasih sayang, kakak juga akan berpikir, pada nantinya dia harus berbagi mainan, pakaian, dan kamar dengan adiknya.

 3.Si Kakak Merasa Dilupakan.

Umumnya bayi yang baru lahir akan membuat, si kakak merasa disisihkan dan dilupakan. Hal ini karena, si kakak  merasa  perhatian dari orangtua, hanya tertuju pada adiknya. Selain menimbulkan kecemburuan, Si Kakak juga dapat menjadi nakal , karena ingin mencari perhatian dari orangtuanya.

 4.Jangan membandingkan.

Setiap manusia dilahirkan dengan keunikan, serta kemampuannya masing - masing. Maka,  orangtua jangan membanding – bandingkan, kemampuan antara kakak dengan adiknya. hal ini ,  dapat menimbulkan dampak negatif bagi kedua anak, dan membuat mereka tidak akur ,dan bisa  kurang percaya diri sampai anak beranjak dewasa.

  

Referensi:

5 Alasan Balita Sering Cemburu pada Adiknya

https://www.halodoc.com/artikel/5-alasan-balita-sering-cemburu-pada-adiknya

 

Khasiat Terong Ungu, Untuk Kecantikan Kulit Wajah

Tags

 

Terong,   mempunyai segudang manfaat,   untuk kesehatan, dan terong,   juga bermanfaat untuk, kecantikan kulit wajah. Agar mendapat hasil yang diharapkan,  maka perlu mengkonsumsi terong secara rutin.



Terong Untuk Kecantikan Kulit

Selain untuk di konsumsi,  manfaat terong juga bisa,  di gunakan sebagai masker kulit wajah.

 Rutin mengoleskan masker terong ke wajah, terbukti bisa memberikan banyak manfaat kecantikan yang mengagumkan.

 Manfaat masker terong untuk kecantikan.

1. Melembabkan Kulit.

Mengoleskan  masker terong ke wajah,  membuat kulit  lebih sehat dan lembap.  

2.  Membuat Kulit Awet Muda.

terong  berwarna ungu, mengandung senyawa nasunin dan flavonoid,   yang mempunyai peranan,  untuk melindungi sel tubuh dari radikal bebas.  Selain itu, terong juga mempunyai, kandungan anthocyanin dan antioksidan yang berguna  sebagai agen anti-penuaan.

 Untuk penggunaan masker terong, harus dengan kulitnya, karena kandungan penting tersebut terdapat pada kulit terong.



 3. Menghilangkan Flek Hitam dan Noda Bekas Jerawat.

Terong ungu,  kaya dengan mineral dan vitamin E , yang sangat baik untuk perawatan kulit. Kedua kandungan tersebut, membuat flek hitam dan noda bekas jerawat di wajah cepat hilang.

 4. Mencerahkan Kulit

kandungan antioksidan,   yang terdapat dalam terong , bermanfaat menangkal radikal bebas,   dan menghilangkan noda hitam di wajah, sehingga wajah tampak lebih cerah.

 5.  Menyembuhkan Actinic Keratosis.

Actinic keratosis,  adalah salah satu masalah kulit,  di mana muncul bercak-bercak yang bersisik, pada kulit akibat terpapar sinar matahari. Ternyata, terong bisa membantu mengatasi kondisi tersebut.

 Cara Membuat Masker Terong.

 Berikut , langkah-langkahnya:

 Pertama, 

siapkan  bahan-bahannya, yaitu satu mangkok terong, yang sudah dihaluskan ,dan setengah mangkok yoghurt tawar.

Plain yoghurt adalah, produk olahan susu yang dibuat, dengan proses fermentasi tanpa pemanis, maupun pewarna tambahan. Yoghurt ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

 Kedua.

campurkan kedua bahan tersebut, dan di masukan ke dalam satu wadah, lalu aduk-aduk hingga merata.

Lakukan perawatan wajah dengan Setelah masker terong sudah jadi, oleskan masker ke seluruh permukaan wajah, sampai leher, lalu diamkan selama kurang lebih 20-30 menit. Setelah itu, bilas wajah hingga bersih.

menggunakan masker terong secara rutin untuk mendapatkan manfaat terong yang maksimal.

#terong  #kesehatan   #terapi    #Kecantikan

 

Referensi :

Tak hanya Sehat, Ini Manfaat Terong untuk Kecantikan

https://www.halodoc.com/artikel/tak-hanya-sehat-ini-manfaat-terong-untuk-kecantikan

Kamis, 23 Juni 2022

Kasih Sayang Jadi Rasa Cemburu

Tags

 

Cemburu merupakan, bumbu percintaan,  serta bukti rasa saying.

Tanpa ada rasa cemburu, bisa di kata,  tidak benar-benar mencintai pasangannya. Asalkan cemburu yang wajar, tidak merusak kasih saying, dan keharmonisan.



Penyebab Cemburu

  Berikut ini , beberapa alasan, Penyebab Munculnya Rasa Cemburu.

 1.   Merasa insecure .

Insecure adalah, perasaan cemas, ragu, atau kurang percaya diri, sehingga membuat seseorang, merasa tidak aman. Akibatnya, orang yang insecure, bisa saja merasa cemburu, selalu menanyakan pendapat orang lain,  tentang dirinya, atau bahkan membandingkan dirinya,  dengan orang lain.

 2.     Takut ditinggalkan.

 Takut ketika orang yang dicintai , akan meninggalkan, atau menggantikan, dengan orang lain, hal itu dapat menyebabkan kecemburuan.

 3.   Pernah diselingkuhi.

Mungkin pasanganmu, sebelumnya telah melakukan  perselingkuhan. Hal ini, yang membuat seseorang mudah curiga dan cemburu.

 4. Memiliki gaya keterikatan, emosional yang gelisah.

 cenderung terlalu emosional, tidak rasional, dan penuh dengan keluhan, tentang kebutuhan yang tidak terpenuhi.

 5.   Harapan hubungan yang tidak realistis.

Ketika kamu, membangun suasana romantis dan sempurna, yang bebas dari konflik, perasaan cemburu, akan berkembang ketika pasangan kamu,  gagal memenuhi fantasi kamu.

 6.   Punya masalah di masa lalu.

Trauma di masa lalu, juga bisa membuat orang cemburu,

 7.   Sulit menerima perubahan.

mungkin merasa iri, karena merasakan ada sesuatu, yang berubah dalam hubungan, dan tidak tahu bagaimana cara mengatasinya

  

REFERENSI ;

Penyebab Munculnya Rasa Cemburu

https://lifestyle.bisnis.com/read/20200205/54/1197546/penyebab-munculnya-rasa-cemburu-.

 

5 Bahaya Cemburu Untuk Kesehatan Fisik

 

Kecemburuan merupakan suatu emosi, yang  dialami ,ketika suatu yang berharga, terancam dan berpotensi diambil dari anda. Misalnya pasangan, atau posisi di tempat kerja.



5 Bahaya Cemburu

  Bahaya Cemburu Berlebihan.

Meskipun  cemburu dianggap sebagai emosi negatif, akan tetapi cukup wajar , jika seseorang mengalami, kecemburuan dalam hubungan dekat. Pada batas tertentu, cemburu bahkan disebut-sebut sebagai bumbu, yang dapat menjadi bukti cinta dan mempererat suatu hubungan.

 Namun, segala sesuatu yang berlebihan itu tidak baik, termasuk kecemburuan. Berikut ini beberapa bahaya cemburu berlebihan yang perlu diwaspadai:

 1.   Hubungan Jadi Retak.

Pasangan yang cemburuan, membuat orang, tidak betah untuk bersama. Misalnya : ketika sedang ngobrol, dengan lawan jenis langsung di cemburui. Hal ini akan membuat pasangan, menjadi terkekang dan merasa bosan,untuk melakukan suatu kegiatan.

 Jika hal ini, tidak segera di sadari, maka hubungan yang harmonis dan mesra,  akan segera retak atau bahwan bias berakhir.  

2.   Dijauhi oleh Orang-Orang Sekitar.

Mencemburui pasangan secara berlebih , akan menjadikan sikap yang kurang baik ,sehingga teman – teman akan menjauh, hal ini disebakan , anda di anggap aneh dan menyebalkan.

Tanpa  disadari , mungkin anda akan dengan mudah menyebarkan pengaruh yang buruk kepada orang lain.

 3.   Berdampak Buruk pada Mental.

 Cemburu berlebihan, akan  menimbulkan bahaya, terhadap kesehatan mental. Hal Ini ,akan membuat anda  selalu curiga, kepada semua orang, sering cemas, dan melihat sisi negative, dari segala sesuatu.

Mempunyai rasa cemburu, yang berlebihan, juga bisa jadi tanda kurangnya rasa percaya diri, merasa tidak berharga, dan pesimis. Anda akan selalu merasa sedih, marah, hingga akhirnya menjadi stres, bahkan depresi. Oleh karena itu, jangan biarkan rasa cemburu merusak kondisi mental anda.

 4. Menyebabkan Gejala pada Fisik

Tidak hanya kondisi mental, kesehatan fisik juga bisa terganggu, jika anda cemburu berlebihan.

Gejala fisik yang  terjadi saat rasa cemburu muncul:

Sakit perut, Sakit kepala, Nyeri dada, Tekanan darah tinggi, Kenaikan atau penurunan berat badan, Insomnia atau gangguan tidur, Nafsu makan buruk, Imunitas yang melemah.

 5. Berisiko Kesepian.

 Cemburu yang berlebihan, bisa membuat hubungan jadi rusak, akan dijauhi teman, dan bahkan anda, sulit menjalin hubungan baru, karena terlalu cemas. Jika dibiarkan, hal ini berisiko membuat kamu kesepian.

 

Tips Mengatasinya.

Berikut ini beberapa tips mengatasi rasa cemburu agar tidak berlebihan:

 1.Hadapi Rasa Takut.

Kecemburuan, bisa berasal dari rasa takut, atau citra diri yang kurang baik. Jadi, jangan terlalu takut ,kehilangan pasangan atau takut gagal.

 2. Bicarakan dengan Pasangan.

Jika ada, hal yang anda harapkan dari pasangan, cobalah untuk membicarakannya dengan baik-baik. Dan, jangan membuat harapan yang tidak masuk akal, dan sulit dilakukan pasangan.

 3.Bersyukur.

Jangan terus cemas , dan berpikiran negatif, cobalah untuk banyak bersyukur,  akan segala sesuatu yang anda miliki. Ini bisa membantu anda lebih positif.

 4.Terbuka dan Jujur.

Buatlah kesepakatan dengan pasangan,  saling terbuka dan jujur, untuk segala sesuatu. Ini bisa meminimalisir,  kesalah pahaman, yang akan merusak hubungan.

 5.Berlatih Mindfulness.

Saat merasakan ,cemburu atau emosi negatif lainnya, cobalah berlatih meditasi dan mindfulness.

Jika anda merasa kesulitan, untuk mengatasi kecemburuan berlebihan, cobalah konsultasikan dengan dokter, psikolog atau psikiater.

 vidio ini berisi informasi singkat tentang tips mengatasi rasa cemburu untuk lebih jelas kunjungi  referensi di bawah ini

 

Referensi:

5 Bahaya Cemburu Berlebihan bagi Kesehatan Fisik dan Hubungan

https://www.halodoc.com/artikel/5-bahaya-cemburu-berlebihan-bagi-kesehatan-fisik-dan-hubungan

 

6 Cara Alami ,Meningkatkan Daya Ingat Dan Konsentrasi

 

.

Dengan  bertambahnya usia, daya ingat, juga akan semakin berkurang. Kondisi yang mudah lup atau pikun, yang dipengaruhi oleh faktor genetik. Akan tetapi sejumlah penelitian menunjukkan, pola makan dan gaya hidup, juga mempunyai dampak besar pada daya ingat manusia.

Jika  ingin meningkatkan daya ingat, serta konsentrasi secara alami, berikut rutinitas yang bisa dilakukan,




Cara Alami ,Meningkatkan Daya Ingat Dan Konsentrasi


 1.Kurangi Asupan Gula

Guna meningkatkan daya ingat, hindari atau kurangi konsumsi gula secara berlebih. Kandungan gula , selain bisa menyebabkan penyakit kronis, seperti diabetes, ternyata juga bisa menurunkan daya ingat atau kognitif , Penelitian telah menunjukkan , diet yang mengandung gula ,dapat menurunkan daya ingat.

 2. Mengkonsumsi Minyak Ikan.

Minyak ikan kaya dengan asam lemak omega-3, seperti  asam docosahexaenoic (DHA), asam eicosapentaenoic (EPA), dan sudah Banyak penelitian, yang menunjukkan, mengonsumsi minyak ikan dapat meningkatkan daya ingat. Baik itu DHA maupun EPA, yang  sangat penting bagi kesehatan dan fungsi otak.

asam lemak docosahexaenoic acid (DHA) dan omega-3 eicosapentaenoic acid (EPA), penting bagi kesehatan dan telah terbukti untuk menghilangkan stres dan kecemasan,  mengurangi peradangan,dan

 menurunkan risiko penyakit jantung, serta memperlambat penurunan mental. Telah banyak penelitian yang menunjukkan  mengonsumsi  minyak ikan dapat meningkatkan daya ingat,  terutama pada orang tua.

 3.  Berat Badan Ideal

Untuk mempertahankan berat badan yang ideal sangat penting guna meningkatkan daya ingat. Orang dengan berat badan yang berlebih atau obesitas, dapat menyebabkan perubahan negative, pada gen memori di otak.

 obesitas mempunyai risiko lebih tinggi terserang penyakit Alzheimer, penyakit progresif yang menghancurkan fungsi memori dan kognitif otak.

 4. Perhatikan Kualitas Tidur

Tidur mempunyai peran yang penting, dalam konsolidasi memori, salah satu cara agar meningkatkan daya ingat.

Matthew Walker, PhD, yang juga menjabat direktur Sleep and Neuroimaging Laboratory BIDMC mengatakan bahwa ,masa tidur dapat membantu orang, meningkatkan kinerja mereka, dari tugas-tugas memori

 5. Pilih Makanan Mengandung Antioksidan

Mengonsumsi makanan yang kaya akan antioksidan dapat membantu meningkatkan daya ingat. Makanan yang mengandung antioksidan, bisa didapat dari buah beraneka warna, sayuran.

 6. Lakukan Meditasi

Meditasi bisa,   mengurangi stres,   menenangkan pikiran dan meningkatkan daya ingat.

Meditasi telah terbukti meningkatkan materi abu-abu di otak.

Materi abu-abu mengandung badan sel neuron. Seiring bertambahnya usia, materi abu-abu akan menurun, yang berdampak negatif ,terhadap daya ingat.

 

Referensi :

1.   14 Cara Meningkatkan Daya Ingat Secara Alami

https://health.kompas.com/read/2020/09/28/073200468/14-cara-meningkatkan-daya-ingat-secara-alami?page=all 

 

2.   Harus Tahu, Begini Cara Ampuh Meningkatkan Daya Ingat

https://www.halodoc.com/artikel/harus-tahu-begini-cara-ampuh-meningkatkan-daya-ingat

3.   Gampang Lupa? Ini 6 Cara Mudah dan Alami Meningkatkan Daya Ingat

https://rsudkajen.id/gampang-lupa-ini-6-cara-mudah-dan-alami-meningkatkan-daya-ingat/

 

 

 

 

Rabu, 22 Juni 2022

Libido Menurun, Kram Otot, Lelah, Ini Solosinya

 

Pernahkah mengalami motifasi menurun,  serta tidak bersemangat? Dalam melakukan aktifitas sehari-hari? Bila Ya, itu sebagai pertanda hormon dopamine menurun.

Dopamin adalah, senyawa kimiawi penghantar sinyal saraf, atau neurotransmiter. Hormon dopamine, mempunyai peran penting dalam mengatur konsentrasi, daya ingat,  suasana perasaan,  dan  gerakan,   termasuk rasa senang, rasa puas, dan motivasi.

 Penyebab hormone dopamine, rendah adalah,

depresi, perkinson, kurang tidur, penyalahgunaan obat.

 Tanda Kekurangan Hormon Dopamin.

 Kaku otot atau kram otot, Lelah, dan kurang berminat pada apa pun, atau(demotivasi),  Sulit berkonsentrasi, Gangguan tidur, Perasaan sedih, dan suasana hati buruk, Kesulitan menelan, atau (disfagia), Penurunan libido, Sembelit berkepanjangan, Kenaikan atau penurunan berat badan, secara signifikan.

 

cara mengobati libido lemah

Cara Mengatasi Kekurangan Hormon Dopamin.

cara sederhana, untuk meningkatkan kadar dopamine, di dalam tubuh,

 1. Konsumsi makanan sumber dopamin.

Makanan alami, yang mengandung hormone dopamine, antara lain,

pisang, alpukat, apel, terong, bayam, dan tomat.

makanan yang tinggi protein, seperti telur, daging sapi, kacang-kacangan, dan susu, juga dapat membantu , meningkatkan produksi dopamin.

 2. Konsumsi probiotik.

Probiotik adalah, bakteri baik, yang diketahui, mampu mendukung kesehatan sistem pencernaan.  Makanan kaya probiotik, seperti yogurt, ternyata juga bisa, membantu produksi hormon dopamin ,dan neurotransmiter lain.

 3. Kurangi konsumsi lemak jenuh.

batasi  konsumsi makana, yang mengandung lemak jenuh, termasuk makanan cepat saji. Pilihlah makanan yang lebih sehat, seperti buah, sayuran, dan makanan tinggi protein.

 4. Lakukan olahraga secara teratur.

menurut rekomendasi, Badan Kesehatan Dunia ,(WHO), orang dewasa, perlu melakukan olahraga, atau aktivitas fisik, selama minimal 150 menit, setiap minggunya.

Agar tubuh tetap bugar, melakukan aktivitas fisik ,atau berolahraga secara teratur, seperti jogging, berenang, bersepeda, dan menari, juga bisa meningkatkan produksi hormon dopamin.

 5. Istirahat yang cukup.

Kurang tidur, ternyata bisa mengganggu proses produksi, dan mengurangi sensitivitas hormon dopamin di otak. Pastikan, beristirahat dengan cukup, untuk menjaga kadar homon dopamin tetap seimbang.

 6. Dengarkan musik instrumental.

Mendengarkan musik instrumental, ternyata juga bisa menjadi cara, yang menyenangkan ,untuk merangsang pelepasan hormon dopamin di otak,

 Penelitian menyebutkan, mendengarkan musik instrumental, dapat meningkatkan aktivitas di area otak, yang kaya akan reseptor dopamin, yakni area otak, yang bertanggung jawab, akan rasa bahagia dan penghargaan.

 Jika mengalami tanda, kekurangan hormon dopamine, yang tidak kunjung membaik, jangan ragu untuk berkonsultasi dengan dokter .

 Referensi:

Mengenal Tanda Kekurangan Hormon Dopamin dan Cara Mengatasinya

https://www.alodokter.com/mengenal-tanda-kekurangan-hormon-dopamin-dan-cara-mengatasinya