DAFTAR TILIK PENILAIAN DAN PENGENDALIAN PENYEDIAAN DAN PENGGUNAAN OBAT
daftar tilik obat |
UPT PUSKESMAS ...............
|
PENILAIAN DAN PENGENDALIAN
PENYEDIAAN DAN
PENGGUNAAN OBAT
|
||
DAFTAR TILIK
|
No.
Kode
|
:
|
|
No.
Revisi
|
:
|
||
Tgl.
Mulai Berlaku
|
:
|
||
Halaman
|
:
|
||
NO
|
KEGIATAN
|
YA
|
TIDAK
|
1
|
Petugas
farmasi menilai penyediaan obat dengan melihat Formularium Puskesmas
dibandingkan dengan ketersediaan obat?
|
||
2
|
Petugas
farmasi menilai penggunaan obat dengan melihat kesesuaian resep dalam
penggunaan atau pengeluaran obat terhadap formularium puskesmas?
|
||
3
|
Petugas
farmasi mengendalikan penyediaan obat dengan memantau kesesuaian ketersediaan
obat dari kartu stok dengan formularium puskesmas?
|
||
4
|
Petugas farmasi membuat usulan
ke IFK
dengan LPLPO?
|
||
5
|
Petugas
farmasi menentukan jumlah yang diberikan untuk unit pelayanan?
|
||
6
|
Petugas farmasi menentukan
jumlah stok untuk mencegah hal – hal yang terduga?
|